100 Bahasa Gaul 2025 yang Viral di Tiktok dan Kalangan Anak Muda beserta Artinya – Setiap media sosial tentunya memiliki istilah bahasa gaulnya masing-masing, seperti di TikTok contohnya.
Bahasa gaul di TikTok menjadi tren terbaru di media sosial yang beredar di aplikasi berbagi video tersebut.
Berbagai istilah gaul ini biasanya digunakan oleh kalangan anak muda, baik dalam percakapan di kolom komentar atau dalam isi konten. Yuk temukan kumpulan bahasa gaul yang viral di TikTok dalam artikel ini
Berikut Deretan Bahasa Gaul 2025 yang Viral di Tiktok

Diluncurkan pada 2016, TikTok yang merupakan platform media sosial berbasis video ini sudah melahirkan banyak tren, termasuk bahasa gaul di TikTok yang populer di kalangan anak muda.
Bahasa gaul TikTok yang digunakan tidak selalu berasal dari TikTok sebenarnya. Namun, ada pula yang berasal dari media sosial lain, misalnya dari Facebook, MySpace, Twitter dan Instagram.
Namun begitu muncul di TikTok, bahasa-bahasa gaul tersebut sontak langsung menarik perhatian netizen dan banyak digunakan.
Berikut ini beberapa bahasa gaul di TikTok yang perlu kamu tahu, jika ingin jadi TikTokers sejati.
Kumpulan Bahasa Gaul 2025 Nomor 1 – 50
- Flex – Menunjukkan kekayaan atau kemampuan.
- Lit – Sesuatu yang sangat seru atau menyenangkan.
- Bet – Setuju atau mengekspresikan kepercayaan.
- Vibe Check – Memeriksa suasana atau energi seseorang.
- FOMO – Fear of Missing Out, ketakutan ketinggalan momen seru.
- Sus – Mencurigakan atau tidak dapat dipercaya.
- Clout – Pengaruh atau popularitas di media sosial.
- No Cap – Tanpa kebohongan, jujur.
- Simp – Seseorang yang terlalu mengagumi orang lain.
- Drip – Gaya berpakaian yang keren atau fashionable.
- Bussin’ – Makanan yang sangat enak.
- Slay – Melakukan sesuatu dengan sangat baik.
- Ohio – Kalah atau aneh
- Glow Up – Perubahan positif, biasanya dalam penampilan.
- Red flag -sinyal peringatan atas karakter seseorang yang negatif atau berbahaya.
- Tea – Informasi menarik atau gosip.
- Lowkey – Tersembunyi atau tidak ingin terlalu menonjol.
- Highkey – Sebaliknya dari lowkey, sangat jelas.
- Green flag- tanda-tanda yang mencerminkan hubungan yang sehat, kuat, dan bahagia.
- Bae – Istilah sayang untuk pasangan.
- Periodt – Menekankan akhir pernyataan.
- Canceled – Dihapus dari peredaran sosial karena skandal.
- G.O.A.T. – Greatest of All Time, yang terbaik.
- Jangan ya dek ya – Kalimat bujukan agar meninggalkan hal-hal yang tak diinginkan.
- Ang ang ang – Istilah ini merujuk pada suara tawa seseorang seperti hahaha atau wkwkwk
- Snack – Seseorang yang menarik secara fisik.
- Yasss – Ekspresi dukungan atau semangat.
- .Litty – Kombinasi dari lit dan party.
- Viral – Sesuatu yang menyebar cepat di internet.
- .Finsta – Akun Instagram kedua untuk konten lebih pribadi.
- Buss – Sesuatu yang sangat baik atau enak.
- Cringe – Memalukan atau tidak nyaman untuk dilihat.
- Rad – Pendek untuk “radical,” berarti keren.
- Kween – Sebutan untuk wanita yang kuat dan berani.
- Snatched – Penampilan yang sangat baik atau terawat.
- Tea Spill – Menceritakan gosip.
- W – Kemenangan atau hal positif
- 3L – Kekalahan atau hal negatif.
- Bop – Lagu yang enak didengar.
- Drama Queen – Seseorang yang bereaksi berlebihan.
- Yeet – Ekspresi kegembiraan atau membuang sesuatu.
- XOXO – Pelukan dan ciuman.
- Szn – Singkatan untuk “season” (musim).
- Banger – Lagu yang sangat bagus.
- Hangry – Marah karena lapar.
- Wavy – Sesuatu yang keren atau menakjubkan.
- Bling – Perhiasan yang mencolok.
- Simping – Terlalu mengagumi seseorang.
- Cuffing Season – Musim untuk menjalin hubungan romantis.
- Looksmaxxing – Perawatan untuk terlihat tampan atau cantik secara maksimal